Sabtu, 26 September 2020

Membuat Channel Youtube Pertama, inilah Targetnya!

 

Apa target kamu saat membuat channel youtube pertama?

Dalam kondisi kamu belum mengenal youtube dan belum mengetahui banyak tentang cara membuat channel youtube maka kamu harus punya target seperti ini:

Target kamu adalah membuat channel youtube untuk BELAJAR. Belajar apa? tentu belajar tentang youtube dong.

Belajar apa? Belajar bagaimana membuat chanel youtube. Ibarat belajar berenang maka dengan kamu membuat channel youtube maka kamu ibarat sudah langsung terjun di kolam renang. Kamu sudah learning by doing. Belajar sambil melakukan. 

 Targetnya adalah : kamu menjadi banyak belajar sehingga mulai banyak mengetahui.

Selanjutnya banyak yang menyusul harus diketahui:
Bagaimana membuat video, bagaimana mengupload, dll. Membuat video saja banyak yang perlu dipelajari dan ini harus dikuasai seorang youtuber.

Kamu sekarang sudah tau TARGETnya yakni : Membuat youtube pertama untuk belajar youtube. Learning by doing. Belajar dasar-dasar dulu.

Bagaimana Memberi Nama Youtube Pertama Kamu?
Ini hal penting untuk dipelajari untuk menjadi youtuber sukses.....tapi nama untuk sekarang boleh di kesampingan dulu dehhhh kan targetnya kamu menjadi BANYAK belajar.

TAPI boleh juga kamu memberikan nama dengan pertimbangan tertentu sehingga muncul sebuah nama untuk yotube channel perdana kamu. 

MENGAPA? Karena ini perjalanan sejarah hidup kamu...cie.....dalam peryutuban. Misal karena ini moment-moment penting dalam dunia baru kamu dalam peryutuban maka kamu misalnya pilih nama channel youtube dengan nama sesuatu yang paling kamu suka.

Acuannya : Nama jangan terlalu panjang: 2 s.d 3 kata atau 2 s.d 4 suku kata. 

 Jurus lainnya bisa kamu pelajari lebih lengkap lagi untuk youtube kedua, ketiga, keempat dst. yang kamu akan buat.

Di sini yang ringan-ringan saja dan targetnya adalah KAMU minimal punya SATU channel yotube sesegera mungkin.

Di cannel youtube pertama kamu ini kamu tidak perlu membuat video youtube. Sehingga kepala tidak terlalu diperas untuk belajar banyak dulu karena fokusnya adalah bagaimana kamu punya channel youtube.

Untuk mendapatkan video-video youtube silahkan ambil sebanyak-banyaknya dan download sepuasnya di channel youtube lagulatar.

Untuk lebih mudahnya lagi kamu bisa mendapat video-video yang bisa tinggal kamu upload di youtube kamu, klik disini video-video untuk channel youtube perdana.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ada pertanyaan? Silahkan tinggalkan di kolom komentar.